lanjutan dml querry dan functions mysql

 


untuk memasukan data seperti di atas bisa menggunakan perintah seperti pada gambar dibawah


materi lanjutan dml querry


1. Menampilkan data pelanggan yang pekerjaannya adalah mahasiswa (SELECT * FROM pelanggan WHERE pekerjaan = 'mahasiswa';)


2. Menampilkan data pelanggan yang pekerjaannya adalah mahasiswa dan tinggal di Klaten (SELECT * FROM pelanggan WHERE pekerjaan = 'mahasiswa' AND alamat = 'klaten';)


3. Menampilkan data pelanggan yang pekerjaannya adalah mahasiswa atau tinggal di Ciamis (SELECT * FROM pelanggan WHERE pekerjaan = 'mahasiswa' OR alamat = 'ciamis';)



4. Menampilkan data pelanggan yang namanya dimulai huruf A (SELECT * FROM pelanggan WHERE nama like 'A%';)



5. Menampilkan data pelanggan yang namanya diakhiri huruf A (SELECT * FROM pelanggan WHERE nama like '%a';)


6. Mengurutkan data pelanggan berdasarkan nama dengan sorting ASC (SELECT * FROM pelanggan ORDER BY nama ASC;)


7. Mengurutkan data pelanggan berdasarkan nama dengan sorting DESC (SELECT * FROM pelanggan ORDER BY nama DESC;)


Materi Function

1.  M
enggabungkan nama dan pekerjaan dengan memberi inisial Nama dan Pekerjaan (SELECT CONCAT (nama,‘ ‘,pekerjaan) as ‘Nama Dan Pekerjaan’ FROM pelanggan;)


2. Menggabungkan nama dan pekerjaan tanpa inisial baru (SELECT CONCAT (nama,'',pekerjaan) FROM pelanggan;)



3. Memotong 2 huruf di depan dari nama (SELECT SUBSTRING(nama, 2) FROM pelanggan;)


4. Mengambil 2 huruf setelah 2 huruf di depan dari nama (SELECT SUBSTRING(nama, 2, 2) FROM pelanggan;)


5. Menghitung panjang karakter/string dari nama (SELECT LENGTH (nama) FROM pelanggan;)






Komentar